Sabtu, 03 Desember 2016

Tentang Aksi Super Damai 212

Sepanjang jalan dari Rasuna Said menuju Monas bergetar. Nyaring terdengar gema takbir, Shalawat, dan puji-pujian untukNya. Dengan pakaian serba putih, beratus-ratus orang turun ke jalan. Menempuh ribuan langkah kaki, puluhan kilometer. Khusyuk. Penuh kegembiraan, penuh rasa syukur. Yang berjalan bersyukur karena masih diberi kekuatan untuk melangkah, yang bermotor...
Continue reading Tentang Aksi Super Damai 212

Rabu, 23 November 2016

Kucing Tahu Tempatnya Pulang

Assalamu'alaikum semuahhh^-^/Haii haiii haiii!! Apa kabar? Kali ini aku mau bahas tentang binatang yang hampir semua orang sukak, yes Kucing! Kucing adalah hewan berbulu yang memiliki empat kaki dan bersuara 'meong' *you dont say haha* Hampir semua orang suka sama kucing. Dari anak kecil, remaja, sampai lansia, kucing adalah salah satu binatang yang masih dalam tahap normal untuk dipelihara. Kucing...
Continue reading Kucing Tahu Tempatnya Pulang

Rabu, 16 November 2016

Hujan dan Magis

Judul yang cukup aneh jika mengingat beberapa kali aku menuliskan betapa aku menyukai hujan. Di artikel Kontradiksi serta Hujan dan Kamu, aku menceritakan bagaimana aku menyukai hujan. Ya, tentu saja aku penyuka hujan. Pluiviophile. Tapi ternyata tidak selalu semudah itu menyukai sesuatu. Ya tentu saja aku harus menekan rasa takutku itu setiap kali hujan dengan...
Continue reading Hujan dan Magis

Sabtu, 29 Oktober 2016

[Music] Teka-Teki Rasa

Assalamu'alaikum, semuah! ^_^)/ Kali ini aku mau memberi rekomendasi lagu buat yang sedang rindu, tapi merasa di-PHP oleh doi. Atau yang merasa doi kasih tanda-tanda kalau dia suka sama kita, tapi ya cuma perasaan kita aja mungkin T^T Lagu ini merupakan original soundtrack dari novel Teka-Teki Rasa karya kak Himsa. Novel yang bercerita tentang...
Continue reading [Music] Teka-Teki Rasa

Kamis, 27 Oktober 2016

Girls with Her Moods

Assalamu'alaikum semuah!! Apa kabar? Semoga selalu sehat yaa! :) Kalo kalian bertanya apa kabarku, Alhamdulillah masih baik kok! Cuma yang kurang sehat moodku aja akhir-akhir ini. Entah kenapa ada aja moodbreaker :( Yes, I am a moody-girl and I'm not proud to have it. Entah kenapa aku baru sadar setahun yang lalu bahwa aku adalah orang yang moody. Untuk...
Continue reading Girls with Her Moods

Minggu, 23 Oktober 2016

,

Perfectly Perfect

Dia adalah wanitaku. Berwajah oval dan lesung pipi di kedua pipinya. Rambutnya tertutup hijab. Ia selalu memakai jam tangan pada lengan kanannya, dan tas jansport. Sebelum menjadi istriku ia adalah mahasiswa hukum di salah satu universitas negeri di Yogyakarta, sekitar 3 tahun yang lalu. You might not think you're a supermodel But you look like one to me I'd rather have your picture on my phone Than...
Continue reading Perfectly Perfect

Minggu, 02 Oktober 2016